Cirebon, Selasa 09 oktober 2012,
sekretariat IMK Puri Taman Sari , Majasem, Blok C no.24

Dalam rangka Memperingati Ulang Tahun IMK yang ke 19, acara yg di selenggarakan di sekretariat IMK begitu meriah. Acara trsebut di hadiri oleh pengurus dan anggota IMK wil.Cirebon. Acara berlangsung dengan di hadiri oleh pemateri terkait motivasi dalam berorganisasi oleh ketua umum HMKI yaitu rakanda Tio Heriyana Spd.I. Beliau mengatakan bahwa organisasi hanyalah wadah dimana yg bisa menggerakannya hanyalah oleh kita sebagai pelaku. baik buruknya sebuah organisasi hanya di tentukan oleh para pelaku itu sendiri. lakukanlah yang terbaik maju terus pantang mundur. ujarnya".
kemudian acara pun berlanjut dengan potong kue yang di pimpin oleh ketua umum IMK wil.cirebon 2012-2013 (Muhammad Ishaq) yang di dampingi oleh ketua umum HMKI (rakanda Tio Heriyana Spd.I) dan sekertaris umum IMK (Asep Engkos Kosasih) .
semoga di hari ulang tahun IMK yang ke 19 ini semua pengurus dan anggota IMK bisa lebih solid dan progresif dalam mengadakan sebuah kegiatan.ujar rakanda Tio Heriyana Spd.I.
(jour/ Ian Ahmad S.)